Richard Carapaz (Ineos Grenadiers) memenangi Etape 20 La Vuelta a Espana 2022 pada Sabtu, 10 September 2022. Sementara Remco Evenepoel (QuickStep Alpha Vinyl) dipastikan jadi juara overall di event ini.
Carapaz berhasil menyalip pembalap asal Belanda, Wilco Kelderman (Bora-Hansgrohe) untuk finis pertama di etape ini. Carapaz mencapai garis akhir dengan catatan waktu 4 jam 38 menit 26 detik.
Siapa yang sudah menunggu aksi hebat Egan Bernal? Tujuh bulan setelah kecelakaan di Kolombia, Bernal akan membalap di Tour of Denmark pada 16-20 Agustus.
Primoz Roglic sebenarnya masih terikat kontrak jangka panjang di Jumbo-Visma. Durasinya hingga 2025. Meski demikian, pembalap asal Slovenia ini dikaitkan dengan Ineos Grenadiers.
Richard Carapaz langsung pulang kampung ke Ekuador setelah gagal menjuarai Giro d'Italia 2022. Anggota tim Ineos Grenadiers tersebut akan melewatkan Tour de France 2022
Carapaz lengser dari singgasananya setelah berakhirnya Etape 20 pada Sabtu, 29 Mei 2022. Kini, puncak klasemen overall dikuasai Jai Hindley (Bora-Hansgrohe)
Rasa bahagia menyelimuti tim Alpecin-Fenix. ProTeam yang terdaftar di Belgia tersebut telah mengantongi tiga kemenangan di Giro d'Italia 2022. Kemenangan terakhir didapatkan Dries de Bondt
Santiago Buitrago (Bahrain Victorious) menjadi yang tercepat di Etape 17 Giro d'Italia 2022 pada Rabu, 25 Mei 2022. Sementara Richard Carapaz berhasil bertahan di puncak General Classification (GC).