SUB Launching Jersey Elite Edisi Ramadan

| Penulis : 

Ada jersey baru keluaran SUB untuk Ramadan ini. Apparel asal Surabaya itu mempersembahkan jajaran terbaru dari Seri Elite, yakni jersey Edisi Ramadan. Seperti biasa, jersey kerena ini bisa didapatkan mulai Senin (19/4) hari ini.

Jersey Edisi Ramadan ini memadukan warna, emas dan putih. Maknanya adalah kemakmuran dan kemurnian. Tak ketinggalan, ada tagline "Happy Cycling" yang ditulis secara unik dengan huruf Kufi Arabic.

Direktur Kreatif SUB Jersey Amdani Ocha menyebut jersey ini sangat spesial. Karena ini adalah Edisi Ramadan pertama dari SUB.

"Kami konsisten mengeluarkan desain yang menyesuaikan dengan momen besar nasional. Sebelumnya kami juag merilis jersey edisi imlek," katanya.

Jersey ini tersedia dalam dua pilihan, lengan panjang dan lengan pandek. Opsi lengan panjang diperuntukkan cyclist yang lebih menyukai tampilan yang lebih tertutup atau lebih terlindung dari sinar matahari.

Jersey ini bisa Anda dapatkan di SUB Design Gallery dan di official web store SUB Jersey. Maksimal dua jersey untuk tiap pembelian. (mainsepeda)

Podcast Main Sepeda Bareng AZA x Johnny Ray Episode 40

Audionya bisa didengarkan di sini

Populer

Kolom Azrul Ananda: Misteri Tanjakan Bromo
Kolom Sehat: Hari Apes Nggak Ada di Kalender
Volta a Catalunya 2024: Sapu Bersih Titel Juara, Tadej Pogacar Pecahkan Rekor 64 Tahun
Tampilan Baru Strava: Lebih Sempurna dan Akurat
Milan-San Remo 2024: Van der Poel Melawan Kutukan Jersey Pelangi Berusia Empat Dekade 
Jelang Gent-Wevelgem 2024: Perang Saudara di Tim Alpecin-Deceuninck 
Tour Basque Country 2024 Etape 4: Louis Meintjes Raih Kemenangan Tanpa Tepuk Tangan
Akses di Tanjakan "Neraka" Gunung Ijen Dilebarkan
Kali Pertama Ikut, Cyclist Tondano Amankan Slot Bromo KOM X
Kolom Sehat: Tales of Unfortunate Events