Azrul Ananda, Johnny Ray, dan John Boemihardjo akan tampil di Unbound Gravel, event balap gravel terberat di dunia. Om John adalah orang Indonesia pertama yang finis rute 200 mil (330 km) Unbound Gravel 2021. Lalu Om Ray menjadi orang Indonesia pertama yang finis rute 100 mil (160 km). Sedangkan Om Aza gagal finish rute 200 mil, out dari lomba di kilometer 202. Tahun ini, mereka bertiga akan kembali dan mengajak beberapa teman. Ikuti persiapan mereka menuju Unbound Gravel 2022 di Podcast Main Sepeda Episode 85. Premier Rabu sore ini, hanya di kanal Main Sepeda di YouTube. (mainsepeda)

Podcast Main Sepeda Bareng AZA x Johnny Ray Episode 85

Populer

UCI World Championship 2025: Pogacar Back to Back Juara Dunia Road Race
Komunitas Warlok Ratjoen CC Ajak Nikmati Malang Century Journey 2025
Ini Dia Hasil Resmi Bentang Jawa 2025
Bentang Jawa 2025: 181 Peserta, 47 DNF, Rekor 119 Finisher!
Bentang Jawa 2025: Stephen Lane Juara! Pecah Rekor Finish Under 78 Jam
Malang Century Journey 2025 - Bukan 100 Kilometer!
Il Lombardia 2025: Pogacar 'Pentakill' dan Lampaui Rekor Legenda Italia
Bentang Jawa Lunas
Banyuwangi Bluefire Ijen KOM 2025: Dilepas Bupati Ipuk, 400 Cyclist Tantang Tanjakan HC
Bentang Jawa 2025: Memasuki Segmen Ternyaman, Melawan Kebosanan