BAHRAIN MCLAREN
by 13 June 2021
Caparaz finis kelima di Etape 8. Terpaut sembilan detik dari Gino Mader (Bahrain Victorious), sang pemenang tahapan ini.
by 08 December 2020
Rod Ellingworth kembali ke Ineos Grenadiers, begitu klaim Cyclingnews. Kabarnya, Ellingworth menempati posisi sebagai Director of Racing. Pria 48 tahun ini bukan sosok asing untuk tim asal Inggris tersebut
by 06 December 2020
Sejumlah tim melakukan rebranding menjelang bergulirnya WorldTour musim 2021 nanti. Ada yang mengubah namanya secara keseluruhan, ada pula yang hanya memasukkan sponsor baru di belakang namanya.
by 05 December 2020
Mark Cavendish tetap berada di peloton musim depan. Pembalap asal Inggris itu diumumkan sebagai rekrutan anyar Deceuninck-QuickStep. Ini adalah periode keduanya bersama tim yang dipimpin Patrick Lefevere itu.
by 10 November 2020
Nasib Mark Cavendish masih belum jelas. Ia tak kunjung mendapatkan perpanjangan kontrak dari tim Bahrain McLaren.
by 20 October 2020
Jan Tratnik (Bahrain McLaren) mengakhiri kerja kerasnya di etape 16 dengan kemenangan. Pembalap Slovenia ini finis pertama setelah memimpin sejak awal lomba. Ini adalah kemenangan pertamanya di Giro d'Italia 2020, sekaligus yang perdana dari dua kali ikut serta di ajang ini.
by 12 October 2020
Mark Cavendish (Bahrain McLaren) terisak tangis setelah menuntaskan balapan klasik Gent-Wevelgem, Minggu (11/10) malam. Pembalap senior asal Inggris itu mengisyaratkan pensiun pada akhir musim ini.
by 30 August 2020
Tour de France 2020 langsung memakan korban. Tiga pembalap tidak bisa meneruskan lomba seusai mengalami kecelakaan di etape pertama, Sabtu (29/8) malam. Dari tiga rider itu, dua di antaranya berasal dari Lotto-Soudal.
by 22 August 2020
Hijrah ke Bahrain McLaren ternyata tak mengubah nasib Mark Cavendish. Pembalap top asal Inggris itu tidak masuk dalam skuad Bahrain McLaren akan tampil di Tour de France 2020 nanti. Ini adalah tahun kedua Cavendish absen di balapan paling bergengsi di dunia tersebut.
by 11 August 2020
Greg van Avermaert akan meninggalkan CCC pada akhir musim ini. Ia tak akan merapat ke Israel Startup Nation (ISN) seperti yang sempat santer dirumorkan. Van Avermaert lebih memilih bergabung AG2R La Mondiale.