WOMEN CYCLING COMMUNITY
by 21 April 2024
Sebagai pengingat perjuangan dan jasa RA Kartini, WCC Surabaya menggelar acara bersepeda dengan menggunakan pakaian kebaya. Pakaian yang identik dengan Kartini dan perempuan Jawa saat itu.
by 01 April 2024
Women's Cycling Community (WCC) Surabaya memanfaatkan momen di bulan ramadan untuk memperbanyak bibit kebaikan. Komunitas sepeda khusus perempuan ini menggalang donasi untuk disumbangkan kepada rumah singgah Yayasan Peduli Kanker Anak Indonesia (YPKAI) Surabaya. 
by 17 March 2024
Sudah empat tahun ini komunitas sepeda asal Surabaya Bikeberry punya agenda bersama yang diberi nama "Kurir Kebikean".
by 21 February 2023
Komunitas Women’s Cycling Community (WCC) Surabaya gowes ke Malang pada akhir pekan lalu. Puluhan member berpartisipasi dalam gowes kolaborasi dengan Ratjoen Femmes ini.
by 16 July 2022
WCC Surabaya menggelar gowes keliling Kota Pahlawan. Selain itu, WCC Surabaya juga memperkenalkan jersey anyar yang mengusung tema 'mystique'.
by 22 January 2022
Kali ini WCC Surabaya tidak bersepeda sendirian. Mereka berkolaborasi dengan Ratjoen Femmes, salah satu bagian dari Ratjoen Cycling Club (CC).
by 24 February 2021
Akhir pekan lalu Azrul "Aza" Ananda dan Johnny Ray didapuk menjadi bintang tamu dalam launching jersey WCC Surabaya. Dua penggawa Podcast Main Sepeda ini diminta memberikan coaching clinic di hadapan puluhan women cyclist itu.
by 21 February 2021
Acara launching jersey anyar WCC Surabaya diawali dengan gowes bareng. Demi menaati protokol kesehatan, dari 100an member WCC Surabaya, hanya separuhnya saja yang ikut gowes. Start dari Graha Pena Surabaya, mereka bersepeda dengan speed santai di dalam kota. Finisnya di Wdnsdy Cafe.
by 26 December 2020
Selamat kepada tim Bonita dari WCC Surabaya. Mereka menjadi pemenang Team Ride Challenge yang digelar untuk memperingati ulang tahun kelima Women’s Cycling Community (WCC).
by 20 December 2020
Mengambil tema "Stronger Together", peringatan hari jadi kelima ini dikemas dalam berbagai event.