BORA-HANSGROHE
by 21 January 2020
Pembalap Irlandia, Sam Bennett, mengawali karirnya bersama Deceuninck-QuickStep dengan gemilang. Dia meraih kemenangan sprint di Etape 1 Tour Down Under 2020, di Tanunda, dekat Adelaide, Selasa (21/1). Benett menang adu peluru di depan Jasper Philipsen (UAE Team Emirates) dan Erik Baska (Bora-Hansgrohe).
by 05 January 2020
Musim balap 2020 telah dimulai. Peter Sagan bakal membuka musim ini dengan hal istimewa. Pembalap Slovakia itu akan mengikuti Vuelta a San Juan. Kebetulan, pembukaan kejuaraan itu tepat di hari ulang tahunnya ke-30, 26 Januari mendatang.
by 04 December 2019
Perpindahan pembalap menjelang musim 2020 kembali terjadi. Sam Bennett yang sebelumnya membela Bora-Hansgrohe, resmi hijrah ke Deceuninck - Quick Step. Rider asal Irlandia tersebut mendapatkan kontrak dua tahun. 
by 17 November 2019
BORA-Hansgrohe mendatangkan lima pembalap baru untuk menemani Peter Sagan mengarungi musim balap 2020. Rider terakhir yang berhasil mereka rekrut adalah Patrick Gamper dari Austria.
by 07 September 2019
Tabrakan besar mewarnai kilometer terakhir Etape 14 Vuelta a Espana 2019, Sabtu (7 September). Saat peloton melaju kencang menuju garis finis di Oviedo, puluhan pembalap bersenggolan dan berserakan di jalan. Hanya sekitar selusin pembalap “lolos” di depan peloton dan mendapat kesempatan untuk berburu kemenangan.
by 27 August 2019
Ending Etape 4 Vuelta a Espana 2019 sangatlah ketat, hingga photo finish pun masih sulit untuk menentukan siapa pemenang adu sprint. Pada akhirnya, Fabio Jakobsen (Deceuninck-QuickStep) dinyatakan sebagai pemenang. Menang hanya selisih milimeter atas Sam Bennett (Bora-Hansgrohe).
by 26 August 2019
Juara nasional Irlandia, Sam Bennett, masih belum punya kontrak untuk 2020 dan seterusnya. Namun, etape ketiga Vuelta a Espana 2019 membuktikan kalau dia layak untuk terus bertahan di arena WorldTour. Peluru Bora-Hansgrohe itu menang adu sprint di jalanan Alicante, Senin (26 Agustus).
by 23 July 2019
Lomba paling bergengsi di dunia, Tour de France, telah memasuki babak paling menentukan. Enam etape tersisa di pekan terakhir untuk menentukan siapa bakal jadi juara overall. Tidak ada lagi etape time trial, sehingga juara benar-benar harus diraih di tanjakan. Manusia lawan manusia.
by 10 July 2019
Peter Sagan kembali meraih kemenangan di Tour de France! Bintang Bora-Hansgrohe itu merebut adu sprint di penghujung Etape 5, di Colmar, Rabu (10/7). Ini adalah kemenangan etape ke-12 dalam karir Sagan di lomba paling bergengsi ini. Sekaligus memperkokoh posisinya di puncak points classification, menuju rekor green jersey ketujuh.
by 07 July 2019
Peloton Tour de France 2019 terlihat lebih “putih” dari biasanya. Selain memang banyak tim memiliki jersey dengan variasi warna putih, tahun ini ada sejumlah tim yang mengganti warna jersey menjadi putih khusus untuk lomba paling bergengsi itu. Alasannya sederhana: Membantu melawan panas