DOWNHILL
by 15 May 2022
Tiara Andini Prastika meraih medali emas di nomor downhill putri di SEA Games 2021, Minggu (15/5) sore. Inilah emas pertama Tiara dalam multievent dua tahunan itu.
by 31 October 2021
Rama Teguh Adi Pratama (PDH Racing Team) menjadi yang terbaik untuk kategori men elite. Ia melibas lintasan sepanjang 2,3 kilometer dengan catatan waktu 2 menit 58,451 detik.
by 29 October 2021
Pembalap-pembalap downhill paling top di Indonesia menyerbu Banyuwangi akhir pekan ini. Mereka akan tampil dalam sebuah event bertajuk Banyuwangi Ijen Geopark Downhill 2021. Lomba akan dilangsungkan di Gantasan Bike Park, Minggu (31/10) nanti.
by 26 October 2021
Andy Prayoga (Jawa Tengah) dan Ayu Triya Andriana (Jawa Timur) memenangkan balapan di disiplin individual downhill di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) balap sepeda 2021, Selasa (26/10).
by 14 September 2020
Siti Sundari Bike Park menjadi venue downhill yang sedang nge-hits di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur (Jatim). Lokasinya di Desa Burno, Kecamatan Senduro, Lumajang.
by 02 December 2019
Tim balap sepeda Indonesia tak kunjung mendapatkan medali emas di SEA Games 2019. Teranyar, skuad Merah Putih hanya mendapatkan satu medali perak, dan satu perunggu pada disiplin downhill, Senin (2/12) hari ini.
by 20 August 2018
Merah putih kembali berkibar hari Senin siang, 20 Agustus di Subang, Jawa Barat. Atlet pesepeda downhill, Tiara Andini Prastika dan Khoiful Mukhib berhasil mempersembahkan dua medali emas untuk Indonesia di lomba olahraga Asian Games 2018.