by Johnny Ray22 November 2019
Makin hari, makin banyak orang tertarik atau menekuni hobi gowes. Sebaliknya, ada pula yang mengurungkan niat karena faktor keamanan di jalan. Jangan salah. Gowes adalah hobi yang menyenangkan. Selain berolahraga kita dapat menikmati pemandangan atau daerah sekitar. Lebih jauh dari sekadar jalan kaki, namun tidak terlalu cepat seperti mengendarai mobil.