BIKE/FRAME
by MainSepeda 07 June 2019
Roda-roda mountain bike (MTB) kian hari kian besar. Awalnya 26 inchi, bergerak ke 27,5 inchi. Lalu saat ini ngetrend 29 inchi. Baru-baru ini, dicetuskan oleh Truebike, sebuah MTB menggunakan ban 36 inchi!
by MainSepeda 30 May 2019
Trek baru saja meluncurkan mountain bike (MTB) terbarunya yakni Top Fuel edisi 2020. Menggunakan ban 29er tipe XC-cross country dengan travel 115 mm. Tapi Trek masih punya satu lagi rahasia yakni sepeda mountain bike dengan sistem suspensi belakang (?) terbaru.
by MainSepeda 25 April 2019
Apabila lakon Batman memiliki sepeda. Maka inilah sepeda yang paling cocok digowes oleh Bruce Wayne. Penampilannya yang sangar penuh dengan inovasi terutama di sektor suspensi depan. Berbasis sepeda mountain bike (MTB) full suspension, Structure Cycleworks asal Kanada menelurkan invasi barunya.
by MainSepeda 18 September 2018
Produsen sepeda MTB asal Spanyol, Mondraker mempunyai ambisi besar. Membuat sepeda MTB full suspension paling ringan di dunia! Mengambil basis dari MTB best sellernya, Carbon Pro Hardtail. Mondraker menggandeng perusahaan karbon terbesar kedua di dunia, 3C (Carbon Composite Company) asal Jerman untuk mewujudkan mimpinya.
by MainSepeda 13 September 2018
Nino Schurter alias N1NO berhasil mencatat rekor baru, mengukuhkan diri sebagai pembalap MTB terbaik dalam sejarah. Pada Minggu, 9 September lalu, pembalap Swiss itu berhasil meraih gelar juara dunia MTB (XC, cross country) untuk kali ketujuh. Sepedanya, Scott Spark RC 900 corak warna merah-putih (warna bendera Swiss) dengan komponen mutakhir dari SRAM, khususnya “XX1 Eagle Black Box,” wireless eTap rear derailleur.
by MainSepeda 17 June 2018
Even sepeda kelas dunia selalu dijadikan tempat uji coba produk baru. Di even UCI World Cup Mountain Bike yang digelar di Cekoslovakia, Mathieu Van Der Poel (Correndon-Circus) menunggangi sepeda baru produk produsen asal Jerman, Canyon. Masih hitam, tidak ada grafisnya. Tapi itulah purwarupa frame MTB Canyon XC (cross country) terbaru.
by MainSepeda 20 May 2018
Cannondale, produsen sepeda dan asesoris asal Amerika kembali berinovasi di MTB. Kali ini sokbreker revolusioner mereka, Lefty dikembangkan dengan single crown.
by MainSepeda 20 February 2018
Setiap tahun, selama 14 tahun, North American Handmade Bicycle Show (NAHBS) memberikan penghargaan untuk sepeda-sepeda yang dianggap terbaik. Puluhan award diserahkan, untuk berbagai macam kategori. Tapi yang paling bergengsi adalah “Best in Show.” Tahun ini, pemenangnya adalah Altruiste Bicycle Company dari Kanada.