GERAINT THOMAS
by 19 August 2020
Kabar mengejutkan datang dari Team Ineos. Tim ini telah mengumumkan nama-nama pembalapnya yang akan turun di Tour de France 2020. Nama Chris Froome danĀ Geraint Thomas ternyata dikeluarkan dari susunan pembalap Team Ineos.
by 07 July 2020
Egan Bernal (Team Ineos) buka suara tentang kabar perseteruannya dengan rekan setimnya, Chris Froome. Bernal menegaskan bahwa hubungannya dengan Froome baik-baik saja. Tak seperti yang disangkaan banyak orang bahwa keduanya terlibat perang dingin.
by 25 June 2020
Geraint Thomas (Team Ineos) angkat bicara tentang rumor transfer Chros Froome ke tim Israel Start-Up Nation (ISN). Menurut Thomas, gosip tersebut turut mengusik pikirannya. Akan tetapi, bukan berarti ia tidak dapat tidur karena memikirkan spekulasi ini
by 05 June 2020
Tak ada nama Egan Bernal dalam lineup Team Ineos dalam balapan virtual eRace Classic bertajuk 'Tour of Tewit Well', Sabtu (6/6) besok. Selain juara Tour de France 2019 itu, agenda ini juga tidak diikuti dua pembalap Ineos lainnya, yaitu Owain Doull dan juara Giro d'Italia 2019 Richard Carapaz.
by 21 May 2020
Peter Sagan (Bora-Hansgrohe) menjadi pembalap WorldTour dengan bayaran tertinggi musim ini. Menurut laporan surat kabar Perancis, L'Equipe, Sagan menerima upah sebesar 5 juta Euro. Namun, laman Cyclingnews meyakini bahwa gaji rider asal Slovakia tersebut menembus angka 5,5 juta Euro.
by 12 May 2020
Pandemi coronavirus mengubah jadwal balap Egan Bernal. Salah satu ujung tombak Team Ineos tersebut sebenarnya ingin turun di dua Grand Tour tahun ini. Namun, jika melihat jadwal anyar WorldTour 2020, hal itu tak mungkin dilakukan. Bernal juga mengungkap rencana turun di Giro d'Italia tahun depan.
by 23 April 2020
Pandemi coronavirus membuat pamor Zwift kian meroket. Dunia semakin melirik Zwift sebagai alternatif yang menjanjikan. Apalagi Zwift sangat cocok dengan kondisi global saat ini lantaran tak mengharuskan penggunanya keluar rumah. Mereka cukup gowes di atas trainer sambil berinteraksi dengan rekannya sesama cyclist.
by 18 April 2020
Juara Tour de France 2018, Geraint Thomas menuntaskan gowes 36 jamnya dengan platform Zwift, Sabtu (18/4) dini hari tadi. Rider Team Ineos tersebut berhasil mengumpulkan donasi lebih dari 314 ribu GBP (sekitar Rp 6 miliar) lewat aksi yang dimulai sejak Rabu (15/4) lalu tersebut.
by 15 April 2020
Penundaan Tour de France 2020 memang sudah diprediksi serta diantisipasi. Sebab pandemi coronavirus di Perancis memang belum reda. Penundaan ini memantik reaksi beragam dari para pembalap. Ada yang pesimistis, ada pula yang yakin Tour de France tetap digelar tahun ini. Sebab balapan ini sangat dinantikan masyarakat.
by 12 April 2020
Para pembalap profesional berlomba-lomba menunjukkan perlawanannya terhadap pandemi coronavirus. Teranyar, rider andalan Team Ineos, Geraint Thomas akan bersepeda 36 jam dalam tiga hari lewat platform Zwift. Thomas akan mengumpulkan donasi untuk disalurkan kepada rumah sakit National Health Service (NHS).