BINIAM GIRMAY
by 22 July 2024
Tour de France 2024 menjadi momen lahirnya "Raja Afrika" di dunia balap sepeda dunia. Ia adalah Biniam Girmay.
by 17 July 2024
Pembalap Alpecin-Deceuninck Jasper Philipsen memacu sepedanya dengan sangat kuat untuk meraih kemenangan ketiganya di Tour de France 2024 pada Selasa, 16 Juli 2024. Momen kemenangan Philipsen ini diciptakan di Nimes pada etape ke-16.
by 12 July 2024
Jasper Philipsen meraih kemenangan keduanya di Tour de France 2024 saat melakoni Etape ke-13 pada Jumat, 12 Juli 2024. Namun, kemenangan pembalap Alpecin-Deceuninck ini sempat diwarnai insiden kecelakaan pada kilometer terakhir jelang finis. 
by 11 July 2024
Biniam Girmay layak dinobatkan sebagai kejutan terbesar di ajang Tour de France 2024. Di tengah panasnya persaingan Tadej Pogacar dan Jonas Vingegaard, pembalap Eritrea ini tiba-tiba muncul ke permukaan dengan penampilan brilian. Lebih bersinar dari dua nama kandidat utama calon peraih juara Tour de France sejauh ini.
by 09 July 2024
Setelah semua drama dan kontroversi di pekan pertama, Jasper Philipsen akhirnya meraih kemenangan perdananya di Tour de France 2024. Philipsen harus menunggu hingga etape 10 untuk berdiri di podium pertama setelah kegagalan demi kegagalan yang menimpanya.
by 06 July 2024
Entah apa yang merasuki Biniam Girmay hingga mampu memenangi balapan etape Tour de France 2024 untuk yang kedua kalinya. Setelah naik podium teratas pada etape ketiga di Torino, pembalap Intermarche-Wanty sukses kembali finis terdepan pada etape 8 pada Sabtu, 6 Juli 2024.
by 06 March 2024
Pembalap Soudal Quick-Step Tim Merlier tinggal selangkah lagi finis terdepan pada etape 2 Tirreno-Adriatico 2024, Rabu dini hari, 6 Maret 2024. Namun, ia seperti sudah angkat tangan ketika cyclist Alpecin-Deceuninck Jasper Philipsen mendahuluinya.
by 13 June 2023
Biniam Girmay (Intermache-Circus-Wanty) memenangkan etape 2 Tour de Suisse lewat sprint di akhir etape. Girmay berhasil menang dengan dramatis di beberapa meter menjelang garis finis, Girmay berhasil memanfaatkan peluang untuk melaju ke garis finis dan meraih juara.
by 11 June 2023
Tour de Suisse 2023 digelar 11-18 Juni 2023. Sama halnya dengan Criterium du Dauphine, balapan ini juga menjadi ajang pemanasan bagi para pembalap yang turun di Tour de France. Setidaknya ada lima pembalap yang diunggulkan bisa menjadi juara di edisi ke-86 ini. Siapa saja mereka?
by 17 May 2022
Biniam Girmay mengalahkan Mathueu van der Poel dalam adu sprint di Etape 10 Giro d'Italia 2022