CUSTOMS CYCLING INDONESIA
by 25 December 2020
Founder tim balap sepeda Customs Cycling Indonesia (CCI) sekaligus pencetus Lomba Customs Cycling (LCC) M. Ircham berpulang, Kamis (24/12).
by 08 December 2019
Pembalap-pembalap muda Customs Cycling Indonesia (CCI) tampil memuaskan di CCI Series XXXI-Piala Bupati Lombok Barat 2019. Terbaru, Yosandy Darmawan Oetomo menempati posisi kedua dalam balapan criterium, Minggu (8/12) siang.
by 29 August 2019
Misi pembinaan dilanjutkan tim UCI continental, Customs Cycling Indonesia (CCI). Rabu kemarin (28 Agustus), mereka mengirimkan pasukan junior untuk terbang ke Korea Selatan. Untuk berlaga di Tour de DMZ 2019, yang berlangsung mulai Jumat besok, 30 Agustus, hingga 3 September mendatang.
by 16 August 2019
Total ada empat tim membela bendera merah putih di Tour de Indonesia 2019, yang berlangsung 19-23 Agustus nanti. Selain Tim Nasional Indonesia, ada pula tiga tim UCI Continental. Yaitu Customs Cycling Indonesia (CCI), KFC Cycling Team, dan PGN Road Cycling Team. Menghadapi lomba berstatus UCI 2.1 ini, setiap tim memiliki target dan harapan berbeda-beda.
by 26 July 2019
Sudah lama klub sepeda Customs Cycling Club (CCC) eksis di dunia balap sepeda nasional. Sejak 2003, klub ini konsisten melakukan pembinaan terhadap anak-anak muda untuk dilatih menjadi pembalap sepeda kelas nasional maupun internasional. Juga disepakati bahwa CCC menjadi tim berstatus UCI Continental di tahun 2018. Untuk itu nama tim sedikit berubah menjadi Customs Cycling Indonesia (CCI).
by 25 July 2019
Merek sepeda performance Indonesia, Wdnsdy (baca: Wednesday), terus melebarkan kiprah di arena balap internasional. Setelah mendukung tim profesional di Amerika Serikat, kini perusahaan asal Surabaya itu juga menjadi sponsor dari tim berstatus UCI Continental, Customs Cycling Indonesia (CCI).