GRANDTOUR UCI
by 16 August 2024
Seri terakhir balapan GrandTour musim ini, Vuelta a Espana, akan mulai bergulir pada Sabtu, 17 Agustus 2024. Seperti event GrandTour lain, balapan ini akan menggelar 21 etape dalam 24 hari ke depan. Etape terakhir berupa balapan Individual Time Trial (ITT) yang akan mengelilingi kota Madrid, Spanyol. Berlangsung pada 8 September mendatang.  
by 22 July 2024
Tour de France 2024 akan menjadi gelaran Le Tour terakhir bagi Mark Cavendish. Pembalap 39 tahun memutuskan akan segera pensiun di akhir musim ini.