Search Results for ""
by MainSepeda 13 May 2024
Pengambilan racepack bisa dilakukan pada 16 dan 17 Mei 2024. Panitia menegaskan, tidak boleh diwakilkan.
by MainSepeda 13 May 2024
Pj Bupati Pasuruan Andriyanto menyambut baik digelarnya Bromo KOM X pada 18 Mei 2024 mendatang.
by MainSepeda 13 May 2024
Pembalap Visma-Lease a Bike Olav Kooij mematahkan hati Jhonatan Narvaez (Ineos Grenadiers) setelah memupuskan asa kemenangan cyclist Ekuador ini pada balapan etape 9 Giro d'Italia 2024 pada Senin, 12 Mei 2024.
by MainSepeda 12 May 2024
Tadej Pogacar (UAE Team Emirates) seperti mesin kemenangan yang begitu dominan. Hanya selang sehari setelah menguasai etape 7 Giro d'Italia yang melombakan indi...
by MainSepeda 11 May 2024
Tadej Pogacar tinggal selangkah lagi mengunci gelar setelah kemenangannya di etape ketujuh Giro d’Italia yang melombakan individual time trial.
by MainSepeda 10 May 2024
Mark Cavendish berada di jalur yang benar untuk mengejar rekor Eddy Merckx di Tour de France.
by MainSepeda 10 May 2024
Pembalap Movistar Team Pelayo Sanchez meraih kemenangan terbesar dalam karir profesionalnya usai mengakhiri balapan di etape 6 Giro d'Italia pada Kamis, 9 Mei 2024. Ia merebut titel tersebut setelah memenangi pertarungan panjang melawan Julian Alaphilippe (Soudal Quick-Step) dan Luke Plapp (Jayco AlUla) dalam balapan gravel di Italia. 
by MainSepeda 09 May 2024
Dua opsi transport service untuk pemulangan peserta Bromo KOM X setelah finis di Wonokitri.
by MainSepeda 09 May 2024
Penampilan apik pembalap Cofidis Benjamin Thomas berbuah kemenangan dramatis pada balapan etape 5 Giro d'Italia, Rabu 9 Mei 2024. Cyclist Prancis ini berhasil mengungguli tiga rival terdekatnya yang finis hampir bersamaan.
by Azrul Ananda08 May 2024
Tidak sedikit yang datang tiap tahun ke Bromo KOM untuk mengejar prestasi. Meraih juara, minimal podium. Karena event ini mungkin memberi gelar KOM paling bergengsi di Indonesia. Apalagi, pengkategoriannya banyak.