UNBOUND GRAVEL
by 05 June 2022
Ivar Slik menjadi yang terbaik di kategori paling bergengsi di Unbound Gravel 2022, yakni 200 mil. Sementara Sofia Gomez Villafane menjadi yang pembalap perempuan terbaik di kategori ini.
by 04 June 2022
Mereka datang ke Unbound Gravel bukan sekadar ikutan untuk mencari tantangan, apalagi cari sensasi. Lebih dari itu, mereka ingin menguji sekaligus menunjukkan brand dari Indonesia di Unbound Gravel
by 04 June 2022
Sabtu ini, 4 Juni, menu utama Unbound Gravel 2022 resmi berlangsung. Kategori utama 200 dan 100 mil, masing-masing diikuti sekitar 1.500 peserta, akan start dari pusat kota Emporia, Kansas. Grup 200 mil start pukul 06.00 (18.00 WIB), sementara yang 100 mil satu jam kemudian.
by 03 June 2022
Delapan cyclist Indonesia yang didukung Mainsepeda.com dan Herba Mojo hari itu datang menarik perhatian. Maklum, mereka kompak mengenakan kemeja batik. Beberapa peserta Amerika yang pernah berkunjung ke Indonesia pun langsung menyapa.
by 03 June 2022
Unbound Gravel, even balap gravel paling bergengsi dunia, mengubah drastis rutenya untuk edisi 2022 ini. Bila tahun lalu memutar ke utara dari Kota Emporia, Kansas, kali ini memutar ke selatan.
by 03 June 2022
Karena sudah pernah finis di event yang 100 mil, pada tahun ini saya memilih kategori 200 mil. Bukan pilihan yang mudah. Tapi saya juga tidak menemukan alasan yang cukup kuat untuk tetap mengikuti kategori 100 mil.
by 01 June 2022
Soal jarak mereka sudah siap mental, khususnya untuk yang kelas utama, 200 mil. Yang bikin mereka ekstra deg-degan adalah perkembangan cuaca di kawasan Emporia, Kansas. 
by 01 June 2022
Juara dunia tiga kali Peter Sagan menuju ke Emporia, Kansas, pada akhir pekan ini. Member tim TotalEnergies tersebut akan turun di Unbound Gravel 2022.
by 01 June 2022
Tahun ini saya kembali lagi ke Kansas. Sebuah negara bagian yang terletak pas di tengah-tengah daratan Amerika Serikat. Negara bagian yang punya tempat khusus di hati saya, karena pada 1993 lalu, ketika baru saja berulang tahun ke-16, saya mendarat/terdampar di sini sebagai seorang siswa pertukaran.
by 29 May 2022
Ada Peter Sagan di Unbound Gravel 2022. Pembalap tim TotalEnergies ini telah mengonfirmasi bahwa ia akan tampil di event gravel paling seru di dunia tersebut