OLIMPIADE TOKYO
by 31 December 2020
Dari Jepang, muncul wacana karantina untuk atlet peserta Olimpiade. Durasinya dua pekan.
by 19 December 2020
Primoz Roglic (Jumbo-Visma) akan mengawali musim 2021 dengan membalap di Paris-Nice. Balapan yang akan berlangsung pada 7-14 Maret itu akan menjadi debut bagi sang juara bertahan La Vuelta a Espana ini
by 30 November 2020
Peter Sagan (Bora-Hansgrohe) sudah pernah menjadi juara dunia. Tiga kali, berturut-turut pula. Namun, ada satu gelar prestisius yang belum ia peroleh, yakni medali emas Olimpiade.
by 29 July 2020
Jadwal Tour de France 2021 berubah. Ajang balap sepeda paling seru di dunia tersebut akan dimulai 26 Juni dan berakhir 18 Juli tahun depan. Perubahan jadwal ini untuk menghindari tumpang tindih agenda dengan Olimpiade Tokyo tahun depan.
by 31 October 2019
Tim Inggris (Team GB) selalu punya tradisi kuat di arena track (velodrome). Untuk menjaga kekuatan di Olimpiade Tokyo 2020 nanti, mereka pun menyiapkan senjata khusus. Sebuah sepeda bernama HB.T, hasil kolaborasi Hope dan Lotus.